Program Studi Ilmu Komunikasi

Perhatikan 5 Hal untuk Mencari Perbandingan Universitas Swasta Terbaik

Jika ingin mencari perbandingan universitas swasta terbaik di Indonesia, hal berikut yang bisa diperhatikan.  

Ada banyak universitas swasta yang tersebar di Indonesia. Namun, sebagai calon mahasiswa harus mengetahui perbandingan universitas swasta terbaik di Indonesia. Jika membaca brosur sebuah universitas swasta, pastinya sudah mengetahui apa saja keunggulannya. Tapi, ada juga hal lainnya yang bisa dilakukan.  

PTS di mata negara

Dalam dokumen dan banyak forum resmi, posisi PTS cukup terhormat: setara dengan perguruan tinggi negeri (PTN). Tetapi, dalam praktik di lapangan dan obrolan tidak resmi para petinggi di belakang panggung publik, kisahnya dapat berbeda. Perspektif ini tentu akan sangat mempengaruhi beragam kebijakan yang akan diambil.

Perbandingan Universitas Swasta Terbaik di Indonesia 

Ada banyak cara untuk mengetahui kampus swasta terbaik. Salah satunya bisa memperhatikan beberapa kriteria dengan melihat perbandingan universitas swasta terbaik di Indonesia di bawah ini.  

Akreditasi 

Adanya akreditasi menjadi tolak ukur kualitas sebuah kampus. Universitas swasta yang memiliki akreditasi terbaik akan lebih diutamakan ketika mahasiswanya mencari pekerjaan. Akreditasi kampus merupakan suatu penilaian yang penting sebuah kampus swasta untuk mengukur seberapa bagus kualitas yang dimilikinya.  

Jika suatu kampus swasta mempunyai akreditasi A maka bisa dipastikan kalau kampus tersebut mempunyai peluang besar dinyatakan sebagai kampus swasta terbaik.  Tidak sedikit juga perusahaan yang membutuhkan calon karyawannya berasal dari universitas dengan akreditasi tertentu untuk mengisi lowongan pekerjaan. Jadi usahakan untuk memilih universitas swasta yang memiliki akreditasi terbaik.  

Prestasi 

Suatu universitas swasta yang memiliki akreditasi A tentu juga mempunyai kinerja yang baik dalam hal pendidikan, persyaratan, kualitas pembelajaran, sampai efisiensinya. Akreditasi yang bagus juga akan memberikan pengaruh yang baik terhadap mahasiswanya sehingga bisa meraih prestasi yang membanggakan untuk kampus tersebut.  

Fasilitas kampus yang lengkap dan memadai 

Perbandingan selanjutnya ada pada fasilitas yang dimiliki oleh universitas swasta tersebut. Seberapa lengkap bagusnya fasilitas yang diberikan untuk menunjang pembelajaran di dalamnya. Faktor fasilitas inilah yang untuk mencetak alumni yang berkualitas dan bisa berkiprah dalam berbagai sektor pekerjaan.  

Tingkat penerimaan kerja untuk lulusannya 

Perlu diketahui kalau takut yang memiliki kualitas baik maka akan semakin mudah lebih banyak untuk mendapatkan pekerjaan sesuai impiannya. Universitas yang memiliki ciri ini, makalah yang dimaksudkan dalam daftar kampus impian. Akan lebih sempurna lagi jika kampus tersebut memiliki kerjasama dengan berbagai perusahaan untuk penempatan lulusannya. Hal tersebut bisa diketahui melalui profil kampus dan alumninya.  

Peringkat Kampus

Peringkat kampus sering diabaikan karena dianggap kurang penting. Padahal, poin ini dapat memberi tambahan informasi bagi Sobat Pintar dalam menilai kualitas suatu PTS. Sama seperti akreditasi, semakin tinggi peringkat maka  semakin baik pula kualitas PTS tersebut.

Kemenristekdikti telah mempublikasikan pemeringkatan perguruan tinggi, termasuk didalamnya PTS, pada tahuun 2019. Selain merujuk pada datar Kemenristekdikti, Sobat Pintar juga dapat memeriksa peringkat PTS yang dirilis oleh Webometrics dan 4ICU (UniRank).

Itulah yang harus dilakukan ketika mencari perbandingan universitas swasta terbaik di Indonesia. Semua itu bisa dilihat dari website yang dimiliki universitas tersebut dan profil alumninya.  

Referensi

https://akupintar.id/info-pintar/-/blogs/kuliah-di-pts-perhatikan-5-poin-penting-ini

Penulis : Nisa Amalia Putri I.S

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top